Selamat Datang

Selamat Datang di halaman web Persnusantara.com. Kami merilis berita dengan motto Akurat, Independen, Terpercaya. Alamat Kantor Jalan Bintan Gang Paris 1 No. 14. Berlangganan Iklan Hubungi ke HP. 0852-7158-7522 (Ican)

DPP SPKN Siapkan Laporan ke KPK Dugaan Korupsi Kadiskes Pelalawan Dalam Penggunaan Anggaran Belanja

PEKANBARU - Dewan Pimpinan Pusat Peduli Keadilan Nasional (DPP-SPKN) yang selalu eksis menyoroti kinerja Pemerintah maupun Lembaga yang men...

PEKANBARU - Dewan Pimpinan Pusat Peduli Keadilan Nasional (DPP-SPKN) yang selalu eksis menyoroti kinerja Pemerintah maupun Lembaga yang menggunakan uang rakyat yang terindikasi merugikan keuangan negara. 

Kali ini DPP-SPKN secara resmi melayangkan surat konfirmasi kepada Dinas Kesehatan Kabupaten Pelalawan Provinsi Riau. Surat tersebut berisi permintaan klarifikasi atas dugaan penyimpangan dalam penggunaan Anggaran Belanja dan “Bahan-bahan lainnya” di Diskes Pelalawan Tahun Anggaran 2023-2024. Hal tersebut disampaikan Sekjen DPP-SPKN, Frans Sibarani kepada awak media, Rabu (10/9/2025) di Pekanbaru.

Langkah ini, menurut Sekjen DPP-SPKN, Frans Sibarani, merupakan bagian dari upaya menjalankan fungsi sosial kontrol masyarakat dalam mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan yang bersih dan bebas dari praktik Korupsi, Kolusi, dan Nepotisme (KKN). Tindakan tersebut selaras dengan amanat berbagai peraturan perundang-undangan, termasuk Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik, terang nya.

Dikatakan Frans Sibarani, dalam surat DPP-SPKN nomor : 104/Konf-DPP-SPKN/IX /2925 tanggal 03 September 2025 menyampaikan beberapa poin penting terkait dugaan penyimpangan dan ketidak wajaran pada ratusan item kegiatan termasuk kegiatan fisik Tahun Anggaran 2023-2024 sesuai RUP.

Diuraikan Frans Sibarani, untuk tahun 2023, Diskes Pelalawan membuat Observasi kegiatan sebanyak 237 item dengan anggaran sebesar Rp. 42.222.936.962.

Selanjutnya Tahun Anggaran 2024 Diskes Pelalawan kembali menggelontorkan uang negara sebesar Rp. 23.814.988.875 terdapat 90 item kegiatan, urainya.

Dikatakan Frans Sibarani, terkait kegiatan Belanja serta disebut belanja bahan bahan lainnya, kami sangat curiga. Karena disetiap kegiatan Belanja dan jasa tetap memiliki jenis kegiatan. 

Misalnya, Pengadaan, pemasangan, rehabilitasi,pembayaran, pengawasan, pembangunan, kemitraan, perencanaan, pengendalian, perizinan, pemeriksaan, pemeliharaan, makan minum, operasi, obat obatan, alat kesehatan, pengembangan, penyediaan, pembuatan,pemasangan, pelayanan.

Yang paling disoroti dan dicurigai DPP SPKN adalah kegiatan “BELANJA BAHAN BAHAN LAINNYA” ini belanja apa, apakah setiap belanja itu tidak ada nama barangnya. Mestinya dan lazimnya setiap belanja itu ada namanya, mereknya apa ?. Karena untuk kegiatan ini anggaran sampai milyaran rupiah, ujarnya.

Selain itu Frans Sibarani juga menyoroti kegiatan HONORIUM PENYULUHAN ATAU PENDAMPINGAN tahun 2024 dengan anggaran Rp. 5.1 M. Menurut kami, kegiatan tersebut merujuk kepada insentif para Kader Posyandu se- Kabupaten Pelalawan yang diperkirakan 1850 Posyandu. Terkait kegiatan ini, tim DPP-SPKN akan bergerak ke Pelalawan untuk Observasi ke setiap Posyandu yang ada di Pelalawan. Apakah a

benar insentif tersebut berjalan sesuai informasinya sebesar Rp. 250.000 per Kader Posyandu.

”Kami juga berharap kepada setiap Kader Posyandu yang ada di Pelalawan untuk dapat bekerjasama dengan tim DPP SPKN memberikan keterangan yang benar” pintanya.

DPP-SPKN meminta agar Dinas Kesehatan Kabupaten Pelalawan memberikan penjelasan secara rinci dan terbuka terhadap dugaan tersebut. Mereka juga menekankan pentingnya komitmen pejabat publik untuk memberikan tanggapan secara transparan dan tidak diskriminatif, sebagaimana diamanatkan dalam Peraturan Pemerintah Nomor 68 Tahun 1999 serta Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008.

“Tanpa mengurangi apresiasi atas capaian yang telah dilakukan, kami tetap berhak mencari, memiliki, dan menyebarluaskan informasi kepada masyarakat. Konfirmasi ini bertujuan untuk memastikan penyelenggaraan pemerintahan yang transparan dan akuntabel,” sebut Frans Sibarani

Apabila dalam pihak Diskes Pelalawan tidak ada tanggapan resmi, DPP-SPKN menyatakan akan melanjutkan temuan tersebut kepada aparat penegak hukum dalam hal ini Komisi Pemberantasan Korupsi RI, dimana surat laporan sudah kita siapkan, tutup nya, ujar nya.

Terkait kegiatan Diskes Pelalawan ini, kami meminta BPK RI dan Inspektorat agar terbuka dalam pemeriksaan terkait anggaran yang ada di setiap OPD. Karena sampai hari ini kita juga belum pernah mendengar hasil Audit Inspektorat yang akuntabel terkait hasil auditor pemeriksaannya. Seolah olah semua bersih dan tidak ada yang menyimpang. DPP SPKN mendorong penggunaan anggaran negara yang dipungut dari pajak masyarakat agar transparansi ke publik.

Frans Sibarani menyampaikan, apa yang menjadi sorotan DPP-SPKN sebagaimana kami sampaikan dalam surat konfirmasi, namun kami tetap mengedepankan azas praduga tidak bersalah. Jika dalam surat yang kami sampaikan ada yang keliru mohon di koreksi, tutup nya.

Kepala Dinas Kesehatan Pelalawan H. Asril, K. SKM. M. KES yang dicoba dihubungi media ini, namun hingga berita ini dilansir belum membuahkan hasil.


Sumber Frans Sibarani 

Sekum DPP SPKN

COMMENTS

BLOGGER: 2

Nama

artis,40,banda aceh,1,bandung,2,Bangkinang,3,batam,2,Bekasi,1,bengkalis,4,berita,236,bisnis,14,bola,20,Cimahi,1,Copyright,4,Dairi,3,dumai,428,entertainment,11,fenomena,2,hot,136,hotel,8,hukum,1,iklan,4,info,21,inhil,2,inhu,2,Internasional,4,Jakarta,74,jatim,1,kalbar,5,Kampar,12,Kandis,3,Kepri,3,Kepulauan Meranti,2,kesehatan,8,komputer,1,kriminal,55,Kuansing,15,kuliner,1,lampung,8,langkat,1,laptop,1,lowongan,12,Makasar,1,malang,1,Medan,8,motivasi,23,Musik,1,nasional,99,netbook,1,notebook,1,NTB,1,olahraga,24,Otomotif,2,Palembang,1,pariaman,1,pekanbaru,241,pendidikan,10,penginapan,3,politik,33,Pontianak,1,Redaksi,2,rengat,2,riau,303,rohil,27,rohul,3,senibudaya,5,sepakbola,6,Siak,9,siber,2,sosial,33,Sulawesi,2,sulsel,2,sumatera,6,Sumbar,5,sumut,9,tapsel,1,teknologi,5,tembilahan,1,tokoh,4,touring,1,umkm,12,unik,5,video,2,wisata,12,
ltr
item
harian pers nusantara: DPP SPKN Siapkan Laporan ke KPK Dugaan Korupsi Kadiskes Pelalawan Dalam Penggunaan Anggaran Belanja
DPP SPKN Siapkan Laporan ke KPK Dugaan Korupsi Kadiskes Pelalawan Dalam Penggunaan Anggaran Belanja
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiMuG1-yBbs-pEfYFSnpwWX69vem_c5lZZPAyZtObAlGYCVvO2reWtvYWZ60zZXdMqhuLGJ2OAbljCAi4E5zLMY1LtpQ0Mit3a79mIUY8Quvd12OXklFp3oLy-NgrxnGxLUducqRSlBONrXa3XINwM2oqdFX9fk2AjjlR4sY2huhJAeB98mffdAGN8Ippw/s320/1000971154.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiMuG1-yBbs-pEfYFSnpwWX69vem_c5lZZPAyZtObAlGYCVvO2reWtvYWZ60zZXdMqhuLGJ2OAbljCAi4E5zLMY1LtpQ0Mit3a79mIUY8Quvd12OXklFp3oLy-NgrxnGxLUducqRSlBONrXa3XINwM2oqdFX9fk2AjjlR4sY2huhJAeB98mffdAGN8Ippw/s72-c/1000971154.jpg
harian pers nusantara
https://www.persnusantara.com/2025/09/dpp-spkn-siapkan-laporan-ke-kpk-dugaan.html
https://www.persnusantara.com/
https://www.persnusantara.com/
https://www.persnusantara.com/2025/09/dpp-spkn-siapkan-laporan-ke-kpk-dugaan.html
true
8146758549750470439
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content