Rudi Hartono Kembali Melenggang Sebagai Anggota DPRD Kota Dumai

DUMAI, (HARIAN.CO)  — Setelah beberapa waktu lalu diisukan tidak duduk kembali di kursi DPRD Kota Dumai, Rudi Hartono Incumbent dari Partai ...


DUMAI, (HARIAN.CO) — Setelah beberapa waktu lalu diisukan tidak duduk kembali di kursi DPRD Kota Dumai, Rudi Hartono Incumbent dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS) beberkan bahwa dirinya kembali melenggang di kursi DPRD Kota Dumai periode 2024-2029.

Hal tersebut ia sampaikan usai menerima berita acara dan sertifikat rekapitulasi penghitungan perolehan suara partai politik dan calon anggota DPRD Kota Dumai dari setiap TPS dalam wilayah Kecamatan.

"Dari kemarin saya tidak ingin menjawab pertanyaan-pertanyaan dari rekan media terkait isu-isu tersebut, karena belum mendapatkan hasil akhir," kata Rudi, Selasa (27/02/2024).

Meskipun dirinya sempat dikabarkan kalah di Medang Kampai dengan rivalnya Mukhtar yang mana memperoleh 396 suara dan sedangkan Rudi Hartono 145 suara di Medang Kampai, Rudi Hartono menanggapinya hanya dengan ikhtiar.

"Kita hanya bisa ikhtiar, dan alhamdulillah hari ini kita sudah mendapatkan hasil," katanya sambil tersenyum.

Rudi juga menambahkan, bahwa kembalinya ia mendapatkan kursi di Dapil 2 Kecamatan Dumai Timur dan Medang Kampai ini berkat bantuan tim dan tidak lepas dari kepercayaan masyarakat terhadapnya.

"Ini semua berkat bantuan tim dan kepercayaan masyarakat yang masih memberikan dukungan terhadap saya," ungkap Rudi.

Ia juga tidak lupa mengucapkan rasa terimakasih kepada semua kalangan khususnya masyarakat Kecamatan Dumai Timur dan Medang Kampai yang telah memilih dirinya kembali melenggang di kursi DPRD Kota Dumai.

"Terimakasih kepada seluruh masyarakat khususnya Kecamatan Dumai Timur dan Medang Kampai yang telah memberikan dukungan kepada saya, semoga kedepannya akan lebih baik lagi," tutup Rudi.

Untuk diketahui, PKS sendiri memperoleh 4 kursi yang bakal duduk di kursi DPRD Kota Dumai yaitu Dapil 1 Dumai Kota-Dumai Selatan M. Ichwan Hadi, Dapil 2 Dumai Timur-Medang Kampai Rudi Hartono, Dapil 3 Bukit kapur Mawardi, Dapil 4 Dumai Barat-Sei Sembilan Ibrahim.


Alex

COMMENTS

Nama

artis,36,bandung,2,Bangkinang,3,Bekasi,1,bengkalis,3,berita,231,bisnis,14,bola,19,Cimahi,1,Copyright,4,Dairi,3,dumai,375,entertainment,11,fenomena,2,hot,123,hotel,8,hukum,1,iklan,4,info,21,inhil,2,inhu,1,Internasional,3,Jakarta,64,kalbar,4,Kampar,11,Kandis,3,Kepri,1,Kepulauan Meranti,2,kesehatan,8,komputer,1,kriminal,55,Kuansing,11,kuliner,1,lampung,8,langkat,1,laptop,1,lowongan,12,Makasar,1,malang,1,Medan,7,motivasi,23,Musik,1,nasional,85,netbook,1,notebook,1,NTB,1,olahraga,18,Otomotif,1,Palembang,1,pariaman,1,pekanbaru,196,pendidikan,9,penginapan,3,politik,32,Pontianak,1,Redaksi,2,rengat,1,riau,205,rohil,22,rohul,3,senibudaya,3,sepakbola,3,Siak,8,siber,2,sosial,27,Sulawesi,2,sulsel,2,sumatera,5,Sumbar,4,sumut,7,tapsel,1,teknologi,5,tembilahan,1,tokoh,3,touring,1,umkm,13,unik,5,video,2,wisata,12,
ltr
item
harian pers nusantara: Rudi Hartono Kembali Melenggang Sebagai Anggota DPRD Kota Dumai
Rudi Hartono Kembali Melenggang Sebagai Anggota DPRD Kota Dumai
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjncqAv8upH6kxloVTAIzJMi8A2zfCcc3FygPazxXdsOLEel5uBDAaks87zyImwl33ald_GaNkiLG5CDN7KHbn4I3rX7H9j4verRKFq__P42EJ1F9zdU9FTV2-EYS5_K9dIN-prPiUM6QRlEecTNjYXmHUPNllBaCksTzk40-Xt4AEERrzQXmNDx1jeJuM/s320/IMG-20240228-WA0018.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjncqAv8upH6kxloVTAIzJMi8A2zfCcc3FygPazxXdsOLEel5uBDAaks87zyImwl33ald_GaNkiLG5CDN7KHbn4I3rX7H9j4verRKFq__P42EJ1F9zdU9FTV2-EYS5_K9dIN-prPiUM6QRlEecTNjYXmHUPNllBaCksTzk40-Xt4AEERrzQXmNDx1jeJuM/s72-c/IMG-20240228-WA0018.jpg
harian pers nusantara
https://www.persnusantara.com/2024/02/rudi-hartono-kembali-melenggang-sebagai.html
https://www.persnusantara.com/
https://www.persnusantara.com/
https://www.persnusantara.com/2024/02/rudi-hartono-kembali-melenggang-sebagai.html
true
8146758549750470439
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content